Strategi Komunikasi Pemasaran Tim Marketing Xiaomi Palembang dalam Meningkatkan Minat Beli Konsumen

Authors

  • Indra Wahyu Apriandhi Universitas Islam Negeri Raden Fatah
  • Fifi Hasmawati Universitas Islam Negeri Raden Fatah
  • Muslimin Muslimin Universitas Islam Negeri Raden Fatah

DOI:

https://doi.org/10.47134/jbkd.v1i2.2296

Keywords:

Strategi Komunikasi Pemasaran, Minat Beli, Konsumen

Abstract

Salah satu strategi yang harus dilakukan adalah stategi komunikasi pemasaran. Komunikasi dalam pemasaran berarti memberikan informasi secara meluas kepada konsumen yang akan menjadi terget market. Perpaduan antara teknologi, pemasaran dan komunikasi menciptakan sebuah bentuk baru dalam dunia pemasaran. Perkembangan ini didorong karena keinginan manusia untuk terus berinovasi agar kebutuhan bisnis mereka tercapai. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi strategi pemasaran yang efektif PT Xiaomi dalam memasarkan produknya diindonesia. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, jenis data yang digunakan dalam adalah data kualitatif, yang bersumber dari data primer yakni data yang diperoleh langsung dari obyek penelitian secara langsung dengan menggunakan alat pengukur observasi, wawancara, dan dokumentasi secara langsung pada obyek mengenai Strategi Komunikasi Tim Marketing Xiaomi Palembang dalam Meningkatkan Minat Beli Konsumen. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan pencarian sumber selanjutnya hasil temuan dilapangan diverifikasi, informasi yang didapatkan disajikan dalam bentuk narasi dan disimpulkan. Dari hasil penelitian diketahui bahwa Strategi komunikasi pemasaran yang dilakukan Xiaomi Palembang berisi tentang produk, harga, tempat, promosi dan publisitas yang dilakukan sudah efektif, karena penyampaian komunikasi dilakukan secara persuasif, sales dibekali dengan product knowledge, serta dibantu dengan melalui media cetak, radio, televisi dan pemasangan poster dan spanduk, Xiaomi Palembang juga meletakkan spanduk-spanduk Xiaomi di tempat yang strategis, maksud dari strategis disini yaitu tempat yang banyak dilewati banyak orang dan kendaraan, dan memasang iklan melalui baliho di tempat yang strategis pula.

References

Abidin, Z. (2020). Fresh frozen fish consumer behavior: Effect of the mix and trust marketing on buying interest, purchase decision and customer satisfaction in E-commerce, silly fish Indonesia. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 493(1). https://doi.org/10.1088/1755-1315/493/1/012041 DOI: https://doi.org/10.1088/1755-1315/493/1/012041

Afif, F. (2011). Strategi Menurut Para Ahli. Angkasa.

Cangra, H. (2013). Perencanaan dan Strategi Komunikasi. Raja Grafindo.

Creswell, J. W. (2013). Research Design Pendekatan Kualitatif, Kualitatif, dan Mixed. Pustaka Pelajar.

Dewi, R. (2019). E-Commerce Marketing Communication Strategies on Consumer Buying Interest. IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 662(3). https://doi.org/10.1088/1757-899X/662/3/032013 DOI: https://doi.org/10.1088/1757-899X/662/3/032013

Effendy, O. U. (2017). Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. PT Remaja Rosdakarya.

Firmansah, A. (2020). Komunikasi Pemasaran. Qiara Media.

Hambali, Astrit, G., & Utari, ustika. (n.d.). Strategi Komunikasi Dalam Meningkatkan Jumblah Penginap Di Hotel Best Skip Palembang. Studi Sosial Dan Politik, 2(1), 44–45. DOI: https://doi.org/10.19109/jssp.v2i1.4046

Khasanah, I. (2019). Strategi Komunikasi Pemasaran Lasagna Larise Dalam Meningkatkan Penjualan (p. 4). DOI: https://doi.org/10.15642/jik.2019.9.1.85-99

Kotler, P., & Keller, K. L. (2012). Manajemen Pemasaran. Erlangga.

Kriyantono, R. (2006). Teknik Praktis Riset Komunikasi. KENCANA.

Moleong, L. J. (2013). Metode Penelitian Kualitatif. PT. Remaja Rosdakarya.

Pahala, Y. (2021). The effects of service operation engineering and green marketing on consumer buying interest. Uncertain Supply Chain Management, 9(3), 603–608. https://doi.org/10.5267/j.uscm.2021.5.011 DOI: https://doi.org/10.5267/j.uscm.2021.5.011

Rosady. (2010). Managemen Public Relations dan Media. Rajawali Pers.

Sahir, S. H. (2021). Effect of halal food management system certification on buying interest of Indonesian consumer goods. Uncertain Supply Chain Management, 9(3), 731–738. https://doi.org/10.5267/j.uscm.2021.4.005 DOI: https://doi.org/10.5267/j.uscm.2021.4.005

Saleh, M. Y., & Said, M. (2019). Konsep dan Strategi Pemasaran. CV Sah Media.

Sarastuti, D. (2017). Strategi Komunikasi Pemasaran Online Product Busana Muslim Queenova. Visi Komunikasi, 16(1), 71–90.

Schultz, D. E., Tannebaum, S. I., & Lauterborn, R. F. (2013). Intergrated Marketing Communications. DOI: https://doi.org/10.4324/9781315872728

Seriadi, N. J. (2013). Perilaku Konsumen: Konsep dan Implikasi untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran. Kencana Prenada Media Group.

Siagian, P. S. (2014). Managemen Strategi. Bumi Aksara.

Sugiyono. (2005). Memahami Penelitian Kualitatif. Alfabeta.

Sumarwan, U., & Tjipto, F. (2019). Strategi Pemasaran Dalam Perspektif Perilaku Konsumen. IPB Press.

Sutisna. (2011). Perilaku Konsumen: Konsep dan Komunikasi Pemasaran. PT Remaja Rosdakarya.

Tjiptono, F., & Chandra, G. (2012). Pemasaran Strategik: Mengupas Pemasaran Strategik, Branding Strategy, Customer Satisfaction, Strategi Kompetitif, hingga e-Marketing. Andi.

Usman, H., & Akbar, P. S. (2014). Metodologi Penelitian Sosial. Bumi Aksara.

Wahyuli, R. (2019). Marketing Strategy using Information Technology in Consumer Buying Interest. IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 662(3). https://doi.org/10.1088/1757-899X/662/3/032020 DOI: https://doi.org/10.1088/1757-899X/662/3/032020

Downloads

Published

2024-03-01

How to Cite

Apriandhi, I. W., Hasmawati, F., & Muslimin, M. (2024). Strategi Komunikasi Pemasaran Tim Marketing Xiaomi Palembang dalam Meningkatkan Minat Beli Konsumen. Jurnal Bisnis Dan Komunikasi Digital, 1(2), 7. https://doi.org/10.47134/jbkd.v1i2.2296

Issue

Section

Articles