Peran Komunikasi Organisasi Mahasiswa Pecinta Alam Hiawata Universitas Muhammadiyah dalam Mengimplementasikan Kode Etik

Authors

  • Sri Rosmaryamalis Dewi Universitas Islam Negeri Raden Fatah
  • Eni Murdiati Universitas Islam Negeri Raden Fatah
  • Chairunnisah Putri Ayu Ningsih Universitas Islam Negeri Raden Fatah

DOI:

https://doi.org/10.47134/jbkd.v1i4.3688

Keywords:

Komunikasi Organisasi, MAPALA Hiawata, Kode Etik

Abstract

Kegiatan komunikasi di dalam suatu organisasi bertujuan untuk membentuk saling pengertian dan menyamakan pengalaman diantara anggota organisasi. Sehingga tujuan dalam penelitian penulis ini ingin mengetahui Bagaimana Peran Komunikasi Organisasi Mahasiswa Pecinta Alam Hiawata Universitas Muhammadiyah Dalam Mengimplementasikan Kode Etik serta Bagaimana Dampak positif dan negatif yang diterima oleh Mahasiswa Pecinta Alam Hiawata. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Setelah mendapatkan data yang dibutuhkan, peneliti melanjutkan proses selanjutnya yaitu menganalisis data guna mendapatkan hasil dengan teknik analisis data yaitu dengan tahapan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan yang terakhir yaitu kesimpulan. Data yang diperoleh menjadi valid karena didukung oleh sumber-sumber yang relevan untuk penelitian kualitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan peran komunikasi organisasi mahasiswa pecinta alam Hiawata Universitas Muhammadiyah dalam mengimplementasikan kode etik menerapkan berbagai jenis komunikasi organisasi, yaitu komunikasi ke bawah yang dilakukan oleh pengurus dalam menyampaikan pesan dan instruksi kepada anggotanya, komunikasi ke atas komunikasi yang disampaikan oleh kepala divisi ataupun anggota kepada pengurus untuk melaporkan mengenai perencanaan maupun hasil kinerja, komunikasi horizontal komunikasi yang dilakukan antar sesama pengurus atau sesama kepala divisi untuk saling berbagi informasi dan bertukar pikiran membuat strategi komunikasi dalam mengimplementasikan kode etik, serta komunikasi lintas saluran dimana semua anggota baik itu yang menjadi pengurus, kepala divisi, anggota biasa ataupun anggota alumni bisa saling berbagi pendapat menganai pesan yang ingin disampaikan baik berupa saran kegiatan, masukan terkait kepentingan organisasi atau hambatan yang sedang di alami.

References

Afianto, I. D. & Utami, H. N. “Pengaruh Disiplin Kerja Dan Komunikasi Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Karyawan (Studi pada Karyawan Divisi Marketing PT. Victory International Futures Kota Malang).” Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) vol.52, no. 1 (2017): 58–67.

Cangara, H. (2012). Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Effendhie, M. (2011). “Pengantar Organisasi.” Organiasi Tata Laksana dan Lembaga Kearsipan.

Fitrianingsih, N. (2016). “Implementasi Kode Etik Pecinta Alam Indonesia Dalam Pendidikan Islam Studi Kasus Organisasi Mahasiswa Pecinta Alam Mitapasa Institut Agama Islam Negeri Salatiga,”.

Haryanti, A. Z. F. & Nik. (2020). Metodologi Penelitian Pendidikan. Malang: Madani Media.

Irene, S. (2020). Komunikasi Organisasi. Diedit oleh Silviani MSP Dr. Irene. Surabaya: Scopindo Media Pustaka.

Ishak, A. (2012). “Peran Public Relations dalam Komunikasi Organisasi.” Jurnal ASPIKOM vol.1, no. 4 (2012): 373. doi:10.24329/aspikom.v1i4.38.

Istifari, O. (2016). “Pengaruh Pelatihan dan Pengembangan dan Komunikasi Organisasi Terhadap Kinerja Guru.” Media Ekonomi dan Manajemen vol.33, no. 2 (2016): 149–63.

Katuuk, O. M, Mewengkang, N. & Kalesaran, E. R. (2016). “Peran Komunikasi Organisasi Dalam Meningkatkan Eksistensi Sanggar Seni Vox Angelica.” Acta Diurna vol.5, no. 5 (2016).

Khusaini, F. (2021).“Strategi Komunikasi Organisasi Mahasiswa Walisongo Pencinta Alam ( Mawapala ) Dalam Menyampaikan Pesan An-Nadhafatu Minal Iman,”.

Komariah, D. S. & Aan. (2014). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta, 2014.

Marjuni. (2009). “Peran Dan Fungsi Kode Etik Kepribadian Guru Dalam Pengembangan Pendidikan.” E-Jurnal UIN Alauddin Makassar vol.1, no. 1 (2020): 71–89.

Muhammad, Arni. Komunikasi Organisasi. Bumi Aksara

Mulyana, D. (2019). Ilmu Komunikasi : Suatu Pengantar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mulyasa. Implementasi Kurikulum Satuan Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara, 2010.

Muspawi, M. Janati, S., Panjaitan, K. & Mawarni, J. D. (2023). “Menelaah Konsep-Konsep Dasar Organisasi.” AL-MUADDIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan vol.5, no. 2 (2023): 154–67. doi:10.46773/muaddib.v5i2.717.

Nata, A. (2008). Manajemen Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Fahrizka, N. I., Febrianti, Hamidah, & Hidayat. (2023). “Peran Komunikasi Organisasi Dalam Meningkatkan Eksistensi Lembaga Amil Zakat Infaq Shadaqah Muhammadiyah ( Lazismu ) Kota Palembang.” Jurnal Ilmu Komunikasi Dan Media Sosial (JKOMDIS) vol.3, no. 1 (2023): 195–203.

Jumrad, O. T, & Sari, I. D. M. (2019). “Fungsi Komunikasi Dalam Organisasi Melalui Group Chat Whatsapp Oriflame.” Jurnal Common vol.3, no. 1 (2019): 104–14.

Polii, K. J., Warouw. D. M. D., & Kalesaran, E. R. (2019). “Peranan Komunikasi Organisasi Dalam Meningkatkan Motivasi Kerja Anggota.” Jurnal Acta Diurna Komunikasi vol.1, no. 3 (2019): hal 3.

Putrawansyah. “Kebermaknaan Hidup Eks Penggiat Alam Bebas” II (2015): 1–15.

Putri, T. U., Rachmadina, N., Prasetya, A. & Putra, T. (2024). “Peran Komunikasi Organisasi Lembaga MPF Analog Dalam Membangun Relasi Antar Organisasi Lain” vol.2, no. 1 (2024).

Roudhonah. (2019). Ilmu Komunikasi. Depok: PT RajaGrafindo Persada.

Sari. “Implementasi Nilai-Nilai Pendidikan Islam Melalui Kode Etik Pecinta Alam Di Kelurahan Lebang Kecamatan Wara Barat Kota Palopo,” 2022.

Sudita, I. G. & I Nyoman. (2008). Perilaku Keorganisasian. Yogyakarta: BPFE.

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.

———. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta, 2011.

———. Metode Penelitian Tindakan Komprehensif. Bandung: Alfabeta, 2021.

Sukmana, T. (2011). Menjadi Pecinta Alam. jakarta: Raih Asa Sukses.

Suteja, A. (2024). Komunikasi Organisasi, https://amarsuteja.blogspot.com/2012/12 /komunikasi-organisasi.html, Diakses tanggal 27 Februari 2024.

Syafuddin. (2006). Design Pembelajaran dan Implementasinya. Ciputat: Quantum Teaching, 2006.

Wahab, S. A. Analisis Kebijakan: Dari Formulasi ke Implementasi Kebijakan Negara. Jakarta: Bumi Aksara.

Zahara, E. (2018). “Peranan komunikasi organisasi bagi pimpinan organisasi,” Jurnal Warta Edisi : 56, ISSN : 1829 – 7463, (April, 2018).

Downloads

Published

2024-08-30

How to Cite

Dewi, S., Murdiati, E., & Ningsih, C. (2024). Peran Komunikasi Organisasi Mahasiswa Pecinta Alam Hiawata Universitas Muhammadiyah dalam Mengimplementasikan Kode Etik. Jurnal Bisnis Dan Komunikasi Digital, 1(4), 15. https://doi.org/10.47134/jbkd.v1i4.3688

Issue

Section

Articles

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.