Pengaruh Bahasa Gaul Terhadap Penggunaan Bahasa Indonesia Pada Komunikasi Mahasiswa UPN “Veteran” Jawa Timur
DOI:
https://doi.org/10.47134/jbdi.v1i3.2615Keywords:
Bahasa Gaul, Bahasa Indonesia, Mahasiswa, KomunikasiAbstract
Komunikasi adalah interaksi verbal dengan orang lain untuk memperoleh suatu informasi tertentu. Di dalam kampus mahasiswa akan berinteraksi dengan berbagai kalangan dan berbagai keberagaman komunitas. Dalam berkomunikasi Mahasiswa UPNVJT tidak hanya menggunakan bahasa Indonesia yang baku dalam berkomunikasi, namun juga ditemui dengan penggunaan bahasa gaul. Dalam perkembangannya, penggunaan bahasa Indonesia mulai mengalami perubahan dan tergeser oleh bahasa gaul. Fenomena ini menimbulkan pertanyaan menarik: Bagaimana pengaruh bahasa gaul terhadap penggunaan bahasa Indonesia pada komunikasi mahasiswa UPNVJT?. Metode penelitian kualitatif digunakan dalam penelitian ini, dimana metode survei yang bersifat deskriptif adalah metodenya dengan menggunakan kuesioner melalui google form. Penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh bahasa gaul hampir 73,9% yang dapat melemahkan penggunaan bahasa Indonesia. Sebagian besar generasi muda khususnya Generasi Z saat ini menggunakan bahasa gaul untuk memudahkan komunikasi dan menciptakan suasana percakapan yang santai. Namun, bahasa gaul tersebut tidak membuat mereka melupakan keberadaan Bahasa Indonesia. Meski menggunakan bahasa gaul, mereka masih tetap menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
References
Adibah Dewi Satriani, et al. (2023). Dampak dan transformasi perkembangan bahasa gaul dalam bahasa Indonesia modern. Jurnal Pengabdian West Science, 2(6), 421-426. https://doi.org/10.58812/jpws.v2i6.399
Ami, A. M. N., Putri, C. D., Lubis, F., Lestari, N. I., Nababan, S. F., Saragih, S. H., & Sari, S. D. (2023). Faktor-faktor yang membuat maraknya penggunaan bahasa asing maupun bahasa gaul dikalangan anak muda. Morfologi: Jurnal Ilmu Pendidikan, Bahasa, Sastra Dan Budaya, 1(4), 117-121. https://doi.org/10.61132/morfologi.v1i6.117 DOI: https://doi.org/10.61132/morfologi.v1i6.117
Arifin, Z., & Rahayu, S. (2018). Pengaruh penggunaan bahasa gaul terhadap kemampuan berbahasa Indonesia pada mahasiswa Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra, 2(1), 15-24.
Budiana, N., & Setiyoko, D. T. (2020). Implementasi kalimat efektif terhadap penggunaan bahasa gaul. Jurnal Kajian Bahasa, Sastra dan Pengajaran, 4(1), 61-70. DOI: https://doi.org/10.31539/kibasp.v4i1.1685
Budiasa, I., dkk. (2021). Penggunaan bahasa slang di media sosial. Journal of Arts and Humanities, 25(2), 192-200. DOI: https://doi.org/10.24843/JH.2021.v25.i02.p08
Daud, R. F. (2021). Dampak perkembangan teknologi komunikasi terhadap bahasa Indonesia. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 5(2), 252-269. https://doi.org/10.30596/interaksi.v5i2.7539 DOI: https://doi.org/10.30596/interaksi.v5i2.7539
Desmirasari, R., & Oktavia, Y. (2022). Pentingnya bahasa Indonesia di perguruan tinggi. ALINEA: Jurnal Bahasa, Sastra Dan Pengajaran, 2(1), 114-119. https://doi.org/10.58218/alinea.v2i1.172 DOI: https://doi.org/10.58218/alinea.v2i1.172
Dewi, A. C., Saputra, G. A., Salsafira, Ain, N., Rifki, A., & Uswatun. (2023). Penggunaan bahasa gaul di kalangan remaja. Nusantara Journal of Multidisciplinary Science, 1(5), 1032-1043. https://jurnal.intekom.id/index.php/njms
Diantami, T., Yuwana, S. W., & Nurhayati, E. (2023). Pentingnya pendidikan bahasa dalam membangun karakter yang berbudaya di SMP PGRI 9 Sidoarjo. JURRIBAH: Jurnal Riset Rumpun Ilmu Bahasa, 2(2), 132-144. DOI: https://doi.org/10.55606/jurribah.v2i2.1512
Ernawati, I. A., Brawijaya, K. S., Aini, F., & Nurhayati, E. (2023). Perkembangan ragam bahasa dalam komunikasi mahasiswa di lingkungan kampus UPN “Veteran” Jawa Timur. Jurnal Pengabdian West Science, 2(6), 406-420. https://doi.org/10.58812/jpws.v2i6.388
Ernawati, I., dkk. (2023). Perkembangan ragam bahasa dalam komunikasi mahasiswa di lingkungan kampus UPN “Veteran” Jawa Timur. Jurnal Pengabdian West Science, 2(6), 406-420. DOI: https://doi.org/10.58812/jpws.v2i6.388
Fadhilah, A. (2023). Analisis unsur bunyi irama, kakafoni, dan efoni pada puisi Tuhan Datang Malam Ini karya Joko Pinurbo. Educaniora: Journal of Education and Humanities, 1(1), 18-23. https://doi.org/10.59687/educaniora.v1i1.4 DOI: https://doi.org/10.59687/educaniora.v1i1.4
Febrianti, Y. F. (2021). Penggunaan bahasa gaul terhadap eksistensi bahasa Indonesia pada masyarakat. Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 43-48. DOI: https://doi.org/10.32696/jip.v2i1.752
Fikri, I., dkk. (2023). Penggunaan bahasa slang pada akun autobase @COLLEGEMENFESS di Twitter. Jurnal Membaca Bahasa & Sastra Indonesia, 8(1), 63-72.
Idha, K. (2022). Pengaruh Bahasa Gaul Terhadap Bahasa Indonesia. Diakses pada 29 Maret 2024, dari https://geotimes.id/opini/pengaruh-bahasa-gaul-terhadap-bahasa-indonesia
Ishak, N. S. (2018). A sociolinguistic analysis of slang words used among teenagers in Malaysia. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 8(8), 1114-1126.
M. Eko Isdianto (2012). BAHASA DAN TEKNOLOGI. E-Journal Unimed. Universitas Negeri Medan.
Muliana, H., & Sumarni, S. (2015). Analisis nilai moral bahasa gaul (alay) terhadap pendidikan remaja pada media sosial. Jurnal Konfiks, 2(1), 69-83. DOI: https://doi.org/10.26618/jk.v2i1.407
Nasrulloh, A. (2017). Pengaruh penggunaan bahasa gaul terhadap kemampuan berbahasa Indonesia pada mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Purwokerto. Jurnal Tarbawi, 4(1), 47-55.
Nurhasanah, N. (2014). Pengaruh Bahasa Gaul Terhadap Bahasa Indonesia. In Forum Ilmiah (Vol. 11, No. 1, pp. 15-21). DOI: https://doi.org/10.15408/a.v1i1.1128
Nurul Wijasih (2016). Penggunaan Kata Gaul pada Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa Unnes. Umnes Reposity. Universitas Negeri Semarang.
Prasasti, R. (2016). Pengaruh bahasa gaul terhadap penggunaan bahasa Indonesia mahasiswa Unswagati. LOGIKA Jurnal Ilmiah Lemlit Unswagati Cirebon, 18(3), 114-119.
Prayudi, S., & Wahidah, N. (2020). Ragam bahasa dalam media sosial Twitter: Kajian sosiolinguistik. Jurnal Metamorfosa, 8(2), 269-280. DOI: https://doi.org/10.46244/metamorfosa.v8i2.1140
Riadoh (2021). Pengaruh Bahasa Gaul Terhadap Penggunaan Bahasa Indonesia di Kalangan Remaja. EUNOIA (Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia), 1(2):148 DOI: https://doi.org/10.30821/eunoia.v1i2.1142
Ridlo, M., Satriyadi, Y., Azzahra, N., & Nasution, A. H. (2021). Analisis pengaruh bahasa gaul di kalangan mahasiswa terhadap bahasa Indonesia di zaman sekarang. Jurnal Kewarganegaraan, 5(2), 561-569. DOI: https://doi.org/10.31316/jk.v5i2.1940
Sari, D. P., & Aditya, Y. (2018). Pengaruh penggunaan bahasa gaul terhadap bahasa Indonesia anak muda di Kota Makassar. Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 1(1), 9-18.
Satriani, A., dkk. (2023). Dampak dan transformasi perkembangan bahasa gaul dalam bahasa Indonesia modern. Jurnal Pengabdian West Science, 2(6), 421-426. DOI: https://doi.org/10.58812/jpws.v2i6.399
Simatupang, O., Lubis, L. A., & Wijaya, H. (2015). Gaya berkomunikasi dan adaptasi budaya mahasiswa Batak di Yogyakarta. Jurnal Aspikom, 2(5), 314-329. DOI: https://doi.org/10.24329/aspikom.v2i5.84
Tasyarasita, A., dkk. (2023). Ragam bahasa slang oleh remaja Gen Z pada media sosial TikTok (Kajian sosiolinguistik). Translation and Linguistics (Transling), 3(2), 98-109.
Wicaksono, A. S., Atmowardoyo, H., & Nurcahyono, E. (2019). Pengaruh bahasa gaul terhadap penggunaan bahasa Indonesia dalam percakapan sehari-hari mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta. Jurnal Ilmu Pendidikan dan Keguruan, 2(2), 73-82.