Analisis Penggunaan Bahasa Indonesia Terhadap Merek Indomie Ekspor Pada Industri Pangan

Authors

  • Karina Risma P Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Dea Kusumamurti Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Idea Mutiara S Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Kharina Nazwa W Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • M. Rama Mahesa P. Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Dewi Puspa A. Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur

DOI:

https://doi.org/10.47134/jbdi.v1i2.2344

Keywords:

Bahasa Indonesia, Ekspor, Indomie, Industri Pangan

Abstract

Penggunaan bahasa dalam branding produk menjadi semakin penting untuk memperkuat identitas merek dan mempengaruhi persepsi konsumen. Dalam dunia bisnis khususnya industri makanan pengemasan merupakan salah satu aspek yang tidak bisa diabaikan. Merek Indomie, salah satu merek makanan terkemuka di Indonesia, menjadi topik penelitian yang menarik dari sudut pandang penggunaan bahasa dalam ekspor. Penggunaan bahasa Indonesia pada merek Indomie berdampak pada ekspor produk dan meningkatkan kepercayaan serta kepuasan konsumen luar negeri terhadap produk tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan analisis mendalam mengenai penggunaan bahasa Indonesia pada merek Indomie dan dampaknya terhadap ekspor industri makanan ke pasar internasional. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif berdasarkan pengumpulan sumber data dari internet. Pengumpulan sumber data yang dilakukan penulis adalah tinjauan pustaka. Kemasan visual mie Indomie Goreng yang dijual di berbagai negara. Hal ini menunjukkan bahwa strategi pemasaran dengan menggunakan bahasa Indonesia dapat meningkatkan daya tarik produk di pasar internasional dan menimbulkan kesan yang jelas bahwa produk mie goreng Indomie adalah buatan Indonesia. Oleh karena itu, penggunaan bahasa Indonesia pada kemasan produk Mie Goreng Indomie terbukti menjadi strategi efektif untuk menarik perhatian konsumen global dan memperkuat identitas produk buatan Indonesia. Hal ini juga akan mendorong industri pangan Indonesia untuk terus berinovasi dan meningkatkan kualitas produk agar memenuhi standar global.

References

Agustina, I., Sutikno, B., Putri, D., Subagio, W., & Universitas Merdeka Pasuruan. (2023). Pengaruh Citra Merek Dan Labelisasi Halal Terhadap Keputusan Pembelian Produk Pizza Hut Di Kota Pasuruan, 3(2), 61–72.

Agustini, I. (2020). Peran perusahaan dalam meningkatkan kemampuan kerja peternak dan kualitas hasil panen madu di masa pandemi. E-Jurnal Manajemen, 9(12), 3701–3720. doi:10.24843/EJMUNUD.2020.v09.i12.p05.

Anam, M. S., Nadila, D. L., Anindita, T. A., & Rosia, R. (2020). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Produk Hand and Body Lotion Merek Citra. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 4(1), 120–136.

Azahra, S. (2023). Tinjauan Yuridis Terhadap Peredaran Produk Impor Yang Tidak Menggunakan Label Bahasa Indonesia Dihubungkan Dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen Juncto Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Bidang Perdagangan (Tesis doktoral, Universitas Komputer Indonesia).

Dinanti, N. F., Susetyo, S., & Utomo, P. (2019). Analisis kesalahan penggunaan bahasa indonesia pada jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA FKIP Universitas Bengkulu. Jurnal Ilmiah Korpus, 3(2), 191-202.

Doludea, A., & Nuraeni, L. (2018). Meningkatkan Keterampilan Menyimak Pada Anak Usia Dini 5-6 Tahun Dengan Metode Bercerita Melalui Wayang Kertas Di Tk Makedonia. CERIA (Cerdas Energik Responsif Inovatif Adaptif), 1(1), 1–5.

Erlyana, N. Y. (2018). Analisis Desain Kemasan Mi Instan Edisi Khusus Indomie Tempo Doloe. Jurnal Titik Imaji, 1(1), 17-29.

Hanum, F. (2014). Peran Dan Fungsi Bahasa Indonesia Dalam Manajemen Pemasaran. ECOBISMA (Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Manajemen), 1(1), 98-107.

Hartanto, H. (2018). Strategi Perusahaan Multinasional Di Era Globalisasi (Studi Kasus Glokalisasi Dalam Ekspansi “Indomie” Ke Pasar Timur Tengah Dan Afrika). Populis: Jurnal Sosial dan Humaniora, 3(1), 681-692.

Hasbi, M. L., & Muis, I. (2020). Segmentasi, Targeting dan Positioning Produk Neo Coffee dari Wings Food untuk Pasar Kota Bekasi. Jurnal Mahasiswa Bina Insani, 5(1), 63–72.

Iqbal, N., Fitriani, S. O., Halim, C., Ababil, Z. R., & Nurhayati, E. (2023). Analisis Penggunaan Bahasa Indonesia pada Kemasan Produk Makanan dan Minuman Ringan. Sintaks: Jurnal Bahasa & Sastra Indonesia, 3(2), 228-235.

Ismaulina, I. (2020). Pengaruh Labelisasi-Halal, Citra Merek Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Mie Instant Indomie. Jurnal Manajerial, 19(2), 185–197.

Julianto, A., & Arhando, P. (2017). Indofood: Ini Rahasia Mengapa Indomie Populer di Negara Lain. Diakses dari https://ekonomi.kompas.com/read/2017/06/08/062000926/indofood.ini.rahasia.mengapa.indomie.populer.di.negara.lain[04/04/2018].

Kartajaya, H. (2007). Hermawan Kartajaya on Brand. Bandung: PT Mizan Pustaka.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2012). Prinsip-Prinsip PEMASARAN [Principle of Marketing]. (pp. 1–63).

Kurniawan, K., Wahyudi, & Hellyani. (2023). Pengaruh Brand Awareness Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Produk Sealantwax Di Surabaya. Jurnal Riset Manajemen Dan Ekonomi, 1(3), 231–242.

Kurniawati, A. (2018). Pengaruh Jiwa Kewirausahaan Dan Kreativitas Terhadap Kinerja Keuangan. Jurnal Ekonomi Manajemen, 4(1).

Kusumasari, R. (2023). Analisis Manajemen Resiko Pada Transaksi Mata Uang Asing Di PT Monex Investindo Futures Cabang Solo. Solo: Perpustakaan Universitas Sebelas Maret.

Marginingsih, R. (2019). Analisis SWOT Technology Financial (FinTech) Terhadap Industri Perbankan. Jurnal Cakrawala, 19(1), Maret 2019.

Martani, D. (2017). Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK Edisi 2 Buku 1. Jakarta: Salemba Empat.

Matin, R. H., Rohaety, E. E., & Nuraeni, L. (2019). Penerapan media pembelajaran pop-up book anak usia dini pada kelompok B untuk meningkatkan kemampuan keaksaraan awal di TK Nusa Indah. CERIA (Cerdas Energik Responsif Inovatif Adaptif), 2(2), 49–56.

Muifida, A. K. (2023). Analisis Faktor perubahan Kurs Rupiah Terhadap Valuta Asing. Student Research Journal, 10.

Natadjaja, L. (2007). Analisa elemen grafis desain kemasan indomie goreng pasar lokal dan ekspor. Jurnal Desain Komunikasi Visual, 9(1), 20-30.

Nelson, A., Fenny, F., Agriffina, J., Moderin, M., & Natasha, N. (2023). Strategic Resourcing Pada Industri Pengolahan Makanan. Jurnal Mirai Management, 8(1), 254-262.

Nuraeni, L., Andrisyah, A., & Nurunnisa, R. (2020). Efektivitas Program Sekolah Ramah Anak dalam Meningkatkan Kompetensi Sosial. Tunas Siliwangi: Jurnal Program Studi Pendidikan Guru PAUD STKIP Siliwangi Bandung, 6(1), 6–15.

Nuraeni, L., Jumiatin, D., & Westhisi, S. M. (2022). Penyuluhan model pembelajaran inovatif paud holistik integratif melalui aplikasi canva untuk guru paud. Abdimas Siliwangi, 5(2), 338–348.

Nurhaidah Simatupang, H. (2023). Pengaruh Implementasi Bisnis Internasional Terhadap Lingkungan Budaya. Journal of Management, 6(3), 129-138.

Pratama, W. A., Nurmalina, R., & Rosiana, N. (2023). Determinan yang Memengaruhi Pemilihan Saluran Pemasaran Bunga Potong Krisan di Kabupaten Cianjur. Forum Agribisnis (Agribusiness Forum), 13(1), 86–94.

Ramaniyar, A. A. E. (2019). Penggunaan Bahasa Indonesia Dalam Penulisan Artikel Ilmiah. Jurnal Pendidikan Bahasa, 8(1), 34-49.

Setyaningsih, & Dyah, E. (2018). Analisis SWOT Implementasi Financial Technology Syariah pada PT Telkom Indonesia. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 2.

Siagian, A. O., Martiwi, R., & Indra, N. (2020). Kemajuan Pemasaran Produk Dalam Memanfaatkan Media Sosial Di Era Digital. Jurnal Pemasaran Kompetitif, 3(3).

Sunardi, D. (2015). Pengantar bisnis. Jakarta: Media Pressindo.

Susanto, H. (2013). Cerita Indomie Sukses Menembus Pasar 80 Negara. Diakses dari https://katadata.co.id/opini/2013/09/23/cerita-indomie-sukses-menembus-pasar-80-negara[04/04/2018].

Valentina, F., Wulandari, E., & Nuraeni, L. (2018). Upaya Untuk Mengembangkan Keterampilan Motorik Halus Melalui Aktivitas Origami Dengan Metode Demonstrasi Pada Anak-Anak Kelompok B Di Tk Bina Nusantara. CERIA (Cerdas Energik Responsif Inovatif Adaptif), 1(4), 1–6.

Wahono, K. A. S. (2010). The Mantra Rahasia Sukses Berinovasi Jawara-Jawara Industri Dalam Negeri. Jakarta: Prenada Media.

Downloads

Published

2024-04-01

Issue

Section

Articles