Analisis Kesadaran Masyarakat Pasca Kegiatan Pembersihan Oleh Pandawara Group di Pantai Loji

Authors

  • Muhammad Alfin Gilang Galih Panjalu Universitas Pradita
  • Wiwik Nirmala Sari Universitas Pradita

DOI:

https://doi.org/10.47134/pjpp.v2i1.3324

Keywords:

Pariwisata Berkelanjutan, Pantai Loji, Analisis Kesadaran Masyarakat

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini berupa ditemukan bahwa pantai loji kembali kotor beberapa hari pasca kegiatan pembersihan oleh Pandawara Group. Penelitian ini menganalisis kesadaran masyarakat di sekitar Pantai Loji, Sukabumi, setelah kegiatan pembersihan yang dilakukan oleh Pandawara Group, sebuah kelompok konten kreator yang aktif dalam kampanye lingkungan. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik purposive sampling untuk memilih informan yang relevan, termasuk kepala desa, komunitas lokal, wisatawan, dan masyarakat setempat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun masyarakat aktif dan antusias untuk berpartisipasi dalam kegiatan kebersihan, kesadaran masyarakat masih belum optimal. Pengetahuan dan pemahaman masyarakat tentang pengelolaan sampah belum merata, terutama dalam hal pemisahan dan pengolahan sampah. Selain itu, ditemukan bahwa sebagian besar sampah di Pantai Loji merupakan limbah tekstil yang diduga berasal dari industri, bukan dari aktivitas sehari-hari masyarakat setempat. Penelitian ini menyarankan perlunya edukasi lebih lanjut tentang pengelolaan sampah dan tindakan preventif terhadap pencemaran lingkungan akibat limbah industri untuk mendukung keberlanjutan pariwisata di Pantai Loji.

References

Afnan, D., & Fathurrohman, F. (2020). Kegiatan Marketing Public Relations dalam Mempertahankan Citra Perusahaan. Jurnal Soshum Insentif, 8-17.

Alamsyah, S. (2023, October 6). Pandawara Beraksi di Pantai Loji, Banyak Warga Asyik Berburu Selfie. Detikcom. Diakses pada 20 Juni 2024 dari https://www.detik.com/jabar/berita/d -6968267/pandawara-beraksi-di-pan tai-loji-banyak-warga-asyik-berburu -selfie

Budiharjo. (2017). Pengaruh Kesadaran Masyarakat terhadap Partisipasi Penanganan Kebersihan Lingkungan di Kelurahan Menteng Jakarta Pusat. Public Administration Journal, 1(2), 174–189.

Camsyah, O. B. (2023, October 6). Pantai Loji Sukabumi: Legenda Bajak Laut Culik Warga yang Kini Jadi Lautan Sampah. Sukabumi Update. Diakses pada 20 Juni 2024 dari https://www.sukabumiupdate.com/sukabumi/128164/pantai-loji-sukabu mi-tempat-bajak-laut-culik-warga-y ang-menjelma-gunung-sampah

Febriyanti, D., & Salsabila, A. Z. (2024). Strategi Kampanye Pandawara Group Melakukan Sanitasi Lingkungan Melalui Media Sosial Tiktok Pada Akun @Pandawaragroup. Kultura, Jurnal Ilmu Hukum Dan Sosial, 2(1), 301–311. Diakses pada 20 Juni 2024 dari https://jurnal.kolibi.org/index.php/kul tura/article/view/921/857

Handayani, R. (2020). Metode Penelitian Sosial. Bandung. Trussmedia Grafika.

Hasibuan, B., Ratnasari, L., & Gusdini, N. (2022). Perancangan Strategi Pengembangan Destinasi Wisata Pantai Pangadaran, Jawa Barat. Jurnal Manajemen Dayasaing, 23(2), 81–89. Diakses pada 23 Juni 2024 dari https://doi.org/10.23917/dayasaing.v2 3i2.16096

Imran, D. (2023). Pantai Loji, Wisata Pantai di Sukabumi: Ini Daya Tarik dan Rute Menuju Lokasi. Sukabumi Update. Diakses pada 20 Juni 2024 dari https://www.sukabumiupdate.com/fo od-travel/127836/pantai-loji-wisata pantai-di-sukabumi-ini-daya-tarik-d an-rute-menuju-lokasi

Inisukabumi.com. (2014, February 22). Pantai Loji Sukabumi. Inisukabumi.com. Diakses pada 20 Juni 2024 dari https://inisukabumi.com/v/pantai-loj i-sukabumi

Jalaludin, M. R. (2024, January 15). Pantai Loji Sukabumi Ditarget Jadi Objek Wisata pada Maret, Kodim 0622 Lakukan Pembersihan Lagi - Tribunjabar.id. Tribun Jabar. Diakses pada 23 Juni 2024 dari https://jabar.tribunnews.com/2024/0 1/15/pantai-loji-sukabumi-ditarge -jadi-objek-wisata-pada-maret-kodim0622-lakukan-pembersihan-lagi

Kartikawan, Y. (2007). Pengelolaan Persampahan. Jurnal Lingkungan Hidup. Yogyakarta.

Khairunnisa, A., Juandi, D., & Gozali, S. M. (2022). Systematic Literature Review: Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Masalah Matematika. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 1846-1856.

Lenaini, I. (2021). Teknik pengambilan sampel purposive dan snowball sampling. Historis: Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Sejarah, 6(1), 33-39.

Muhammad, F. F. (2023, October 7). Profil dan Awal Terbentuknya Pandawara Group. detikcom. Diakses pada 21 Juni 2024 dari https://www.detik.com/jabar/jabar-g askeun/d-6968906/profil-dan-awal-t erbentuknya-pandawara-group

Muttaqien, K., Sugiarto, S., & Sarifudin, S. (2019). Upaya Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Terhadap Kesehatan Lingkungan Melalui Program Bank Sampah. Indonesian Journal of Adult and Community Education, 1(1), 6–10. Diakses pada 25 Juni 2024 dari https://doi.org/10.17509/ijace.v1i1.19 997

Nariswari, S. L. (2023, November 10). Pandawara Group dan Konten Sampahnya yang Jadi Inspirasi. Lifestyle Kompas. Diakses pada 21 Juni 2024 dari https://lifestyle.kompas.com/read/20 23/11/10/083100820/pandawara-gro up-dan-konten-sampahnya-yang-jadi -inspirasi?page=all

Ompusunggu, V. D. K., & Sari, N. (2019). Penggunaan Edmodo Sebagai Media Pembelajaran Matematika. Jurnal Curere, 3(1).

Oroh, D. R. S., Tommy M. Kontu, Lintong, O., & Sinolungan, L. (2023). Kesesuaian Wisata Pantai Untuk Rekreasi Di Pantai Lakban Kabupaten Minahasa Tenggara (Suitability of Beach Tourism for Recreation At Lakban Beach, Southeast Minahasa District). Jurnal Pesisir Dan Laut Tropis, 11(1), 15–20.

PERMEN PAREKRAF Nomor 14 Tahun 2016. Pedoman Destinasi Pariwisata Berkelanjutan. Diakses Pada 20 Juni 2024 dari https://peraturan.bpk.go.id/Details/1 71159/permenpar-no-14-tahun-2016

Pratiwi, R. G., & Malwa, R. U. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Kecanduan Gadget Terhadap Perilaku Remaja. Jurnal Ilmiah PSYCHE, 15(2), 105-112.

Putra, K. N., & Raymond, A. (2024). Pengaruh Akun Tiktok Pandawara Group Terhadap Kampanye Pengurangan Sampah Plastik Pada Generasi Z. 1(March), 101–109.

Raharjo, T. S. (2002). Taman Wisata Bahari Di Gili Trawangan, Lombok Ruslan, R. (2013). Strategi Pengembangan Wisata Bahari Kabupaten Takalar Marine Tourism Development Strategy of Takalar, 1–76..

Rahmah, S. (2021). Hakekat Teori Pengetahuan Dan Kebenaran Dalam Konteks Pendidikan Islam.

Saputra, A., Husin, A., & Yuliani, W. (2023). Kesadaran Masyarakat Dalam Menjaga Kebersihan Lingkungan Taman Kambang Iwak di Kota Palembang. AKSARA: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal 1109. , 09(2), 1109–1114. Retrieved from http://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php /Aksara

Sulistyadi, Y., Eddyono, F., & Entas, D. (2021). Indikator Perencanaan Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan. Anugrah Utama Raharja.

Supinah, P., Amanda, C. S., Wahju, R. (2020). Coastal Clean Up in Efforts to Raise Public Awareness to Protect the Environment in the Coastal Area of Sangrawayang Vi. Jurnal Pusat Inovasi Masyarakat Mei, 2020(3), 470–473.

Trisna, D. (2024). Pentingnya Kesadaran Masyarakat Dalam Menjaga Dan Menaati Aturan Yang Ada Di Lingkungan. Civic Society Research and Education: Jurnal Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, 5(1), 35-44.

UNWTO. Sustainable Development. Diakses pada 20 Juni 2024 tahun 2024 https://www.unwto.org/sustainable-d evelopment

UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA Nomor 10 Tahun 2009. Kepariwisataan. Diakses pada 24 Juni 2024 dari https://peraturan.bpk.go.id/Details/3 8598/uu-no-10-tahun-2009

Waruwu, M. (2023). Pendekatan Penelitian Pendidikan: Metode Penelitian Kualitatif, Metode Penelitian Kuantitatif dan Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Method). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), 2896-2910.

Widiati, I. A. P., & Permatasari, I. (2022). Strategi Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan (Sustainable Tourism Development) Berbasis Lingkungan Pada Fasilitas Penunjang Pariwisata di Kabupaten Badung. KERTHA WICAKSANA, 16(1), 35–44. Diakses pada 24 Juni 2024 dari https://doi.org/10.22225/kw.16.1.202 2.35-44

Wijonarko, D., Ramdhani, M., & Arindawati, W. (2024). Pengaruh Konten Tiktok @pandawaragroup Terhadap Perilaku Menjaga Kebersihan Lingkungan. JKOMDIS : Jurnal Ilmu Komunikasi Dan Media Sosial, 4(1), 129–134. Diakses pada 22 Juni 2024 dari https://doi.org/10.47233/jkomdis.v4i1 .1476

Downloads

Published

2024-11-13

How to Cite

Muhammad Alfin Gilang Galih Panjalu, & Sari, W. N. (2024). Analisis Kesadaran Masyarakat Pasca Kegiatan Pembersihan Oleh Pandawara Group di Pantai Loji. Jurnal Pariwisata Dan Perhotelan, 2(1). https://doi.org/10.47134/pjpp.v2i1.3324

Issue

Section

Articles

Similar Articles

<< < 1 2 3 

You may also start an advanced similarity search for this article.