Pengaruh Media Pendingin Terhadap Sifat Mekanik Baja SKD 11 Dalam Proses Hardening

Authors

  • Rozaq Kurniawan Politeknik Negeri Malang
  • Lisa Agustriyana Politeknik Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.47134/jme.v1i4.3220

Keywords:

Media Pendingin, Pisau Pencacah, Proses Hardening, Uji Impak, Uji Kekerasan

Abstract

Mesin pencacah organik merupakan mesin untuk menghancurkan sampah organik menjadi ukuran yang lebih kecil. Dalam proses pencacahan sampah organik, kemungkinan adanya batu atau kerikil yang tercampur dalam sampah organik dapat mengakibatkan tumpul pada pisau, oleh karena itu penelitian ini difokuskan untuk mendapatkan karakteristik pisau yang kuat dan ulet. Tujuan dari penelitian ini untuk menentukan media pendingin yang paling efektif dalam meningkatkan sifat mekanik baja SKD 11 setelah proses hardening, seperti kekerasan dan ketangguhan untuk penggunaan pada pisau pencacah sampah organik. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimental dengan variasi variabel bebas media pendingin (Air PDAM daearah malang, Air garam dengan kadar 10%, dan Oli SAE 40), sedangkan variabel terikat yang dipilih adalah nilai kekerasan dan nilai ketangguhan material. Metode pengolahan data menggunakan One-way Anova. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh media pendingin terhadap kekerasan dan ketangguhan. Semakin tinggi nilai kekerasan maka semakin rendah nilai ketangguhan, variasi media pendingin Oli SAE 40 adalah variasi media pendingin yang paling optimal untuk digunakan pada pisau pencacah sampah organik yang memiliki nilai kekerasan dan ketangguhan yang tinggi. Media pendingin Air PDAM daerah malang menghasilkan nilai kekerasan yang paling tinggi dengan hasil rata-rata 52,5 HRC dan nilai ketangguhan sebesar 0,0129 J/mm2 . Pada media pendingin Oli SAE 40 menghasilkan nilai ketangguhan yang paling tinggi dengan hasil rata-rata 0,029 J/mm2 dan nilai kekerasan sebesar 44,9 HRC. Kata kunci: media pendingin, pisau pencacah, proses hardening, uji impak, uji kekerasan.

References

Adawiyah, R., Murdjani, & Hendrawan, A. (2014). Pengaruh Perbedaan Media Pendingin Terhadap Struktur Mikro Dan Kekerasan Pegas Daun Dalam Proses Hardening. Jurnal Poros Teknik, 6(2), 55–102.

Alwarits, Daswarman, & Nasir, M. (2014). Pengaruh Media Pendingin pada Proses Hardening terhadap Peningkatan Kekerasan Baja Karbon Sedang. Automotive Engineering Education Journals, 3 No 4(e-ISSN:2302-335X), 1–5.

Arianzas, G., & Prayitno, D. (2019). Pengaruh Media Pendingin Pada Proses Hardening Terhadap Ketangguhan Baja S45C. Journal of Mechanical Engineering and Mechatronics, 4(1), 1. https://doi.org/10.33021/jmem.v4i1.655

ASM Handbook Heat Treating (Vol.4). (1991).

Bachtiar, E., Muzakkir, M. A., Takwin, T., Gusty, S., & Nur, N. K. (2021). Kuat Tekan Dan Tarik Belah Pada Beton Yang Menggunakan Agregat Kasar Limbah Plastik. Rekayasa Sipil, 15(1), 22–28. https://doi.org/10.21776/ub.rekayasasipil.2021.015.01.4

Bahri, S. (2017). Analisa Perlakuan Panas Terhadap Baja Karbon Ns 1045. Buletin Utama Teknik, 13(2), 91–97.

Chaudhari, R. (2023). To study the effect of controlled cooling on microstructures and hardness of medium carbon steel and alloy steel forged components. Materials Today: Proceedings, 72, 1896–1902. https://doi.org/10.1016/j.matpr.2022.10.152.

Han, R. (2023). Effect of low-temperature hot rolling on the microstructure and mechanical

Properties of air-cooling medium manganese martensitic wear-resistant steel. Materials Characterization, 203. https://doi.org/10.1016/j.matchar.2023.113139

Hermawan, O. W. (2015). ANALISIS STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIS KOMPONEN STUD PIN WINDER BAJA SKD-11 YANG MENGALAMI

PERLAKUAN PANAS DISERTAI PENDINGINAN NITROGEN. 8(1), 17–25.

Isworo, H., & Sumantri, D. (2020). Pengaruh Holding Time Dan Media Pendingin Terhadap Kekerasan Dan Struktur Mikro Baja St41 Pada Proses Carburizing Arang Tempurung Kelapa. Elemen : Jurnal Teknik Mesin, 7(2), 157–166. https://je.politala.ac.id/index.php/JE/article/view/124

Jaelani, M. A., Sidiq, M. F., & Wilis, G. R. (2021). Analisa Penguatan Mata Pisau Mesin Pencacah Sampah Organik Dengan Proses Heat Treatment Bertingkat. Jurnal Crankshaft, 4(1), 93–102. https://doi.org/10.24176/crankshaft.v4i1.6024

Karmin, & Ginting, M. (2012). Analisis Peningkatan Kekerasan Baja Amutit Mengunakan Media Pendingin Dromus. Jurnal Austenit, 4(1), 1–7.

Kozłowska, A. (2023). Microstructure evolution of medium manganese Al-alloyed steel manufactured by double-step intercritical annealing: Effects of heating and cooling rates. Materials Characterization, 199. https://doi.org/10.1016/j.matchar.2023.112816

Long, X. (2024). Effect of the cooling rate in the medium temperature zone on the phase transformation and microstructure of carbide-free bainitic steel. Journal of Materials Research and Technology, 29, 50–66. https://doi.org/10.1016/j.jmrt.2024.01.098

Muslimin, M., Ardiantoro, L., & Zahara, S. (2022). INSOLOGI: Jurnal Sains dan Teknologi Internet of Thing (IoT) untuk Pembuangan Akhir Sampah di Mojokerto. Media Cetak), 1(6), 897–906. https://doi.org/10.55123/insologi.v1i6.1214

Nugraha, N., Septyangga Pratama, D., Sopian, S., Roberto Jurusan Teknik Mesin, N., Teknologi Industri, F., & Bandung, I. (2019). Rancang Bangun Mesin Pencacah Sampah Organik Rumah Tangga. In Jurnal Rekayasa Hijau (Vol. 3, Issue 3).

Syahrillah, ‪Gusti R. F., Firman, M., & Sugeng .P, M. A. (2016). Analisa Uji Kekerasan pada Poros Baja ST 60 dengan Media Pendingin yang Berbeda. Al-Jazari Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, 01(02), 21–26.‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬

Syarifah, R. D., Amini, H. W., Nihayah, HusnatunSyarifah, R. D., Amini, H. W., Nihayah, H., & Luthfiyana, N. U. (2022). TRASH CAN-COMPOSTER: ALAT PENCACAH SAMPAH ORGANIK UNTUK PENCACAH SAMPAH LIMBAH PERTANIAN. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(3), 1712. https://doi.org/10.31764/jmm.v6i3.7668, & Luthfiyana, N. U. (2022). TRASH CAN-COMPOSTER: ALAT PENCACAH SAMPAH ORGANIK UNTUK PENCACAH SAMPAH LIMBAH PERTANIAN. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(3), 1712.

Zhang, T. (2023). Effect of cooling medium on the κ carbide precipitation behavior, microstructure and impact properties of FeMnAlC low-density steel. Materials Today Communications, 37. https://doi.org/10.1016/j.mtcomm.2023.107084 https://doi.org/10.31764/jmm.v6i3.7668

Zulfandy, D. (2010). Analisa Uji Kekerasan Pada Material Baja St37 Setelah Mengalami Perlakuan Panas Annealing. Jurnal Ekonomi, 2(1), 41–49.

Downloads

Published

2024-09-28

How to Cite

Kurniawan, R., & Agustriyana, L. (2024). Pengaruh Media Pendingin Terhadap Sifat Mekanik Baja SKD 11 Dalam Proses Hardening . Journal of Mechanical Engineering, 1(4), 10. https://doi.org/10.47134/jme.v1i4.3220

Issue

Section

Articles

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.