Mengkaji Dampak Citra Merek, Kualitas Produk, dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Konsumen
DOI:
https://doi.org/10.47134/interaction.v1i2.2975Keywords:
Citra Merek, Kualitas Produk, Harga dan Keputusan pembelianAbstract
Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Konsumen kartu Telkomsel di Sidoarjo. Fakultas Bisnis, Hukum Dan Ilmu Sosial. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh citra merek, Kualitas produk dan harga Terhadap Keptusan pembelian Produk kartu telkomsel di Sidoarjo. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner (angket) kepada 96 responden yang diambil dengan salah satu teknik non probability sampling yang digunakan adalah teknik accidential sampling. Teknik analisis data menggunakan untuk di uji validitas, reliabilitas, asumsi klasik yang terdiri dari uji linieritas, normalitas, multikolinieritas autokorelasi dan heterokedastisitas, regresi linier berganda, uji parsial, uji koenfisien korelasi berganda dan uji determinasi berganda.program software IBM SPSS versi 24. Hasil penelitian uji parsial menunjukkan bahwa Citra Merek, kualitas produk dan harga memiliki pengaruh secara parsial terhadap keputusan pembelian
References
Adaming, S. (2019). Pengaruh citra merek, kualitas produk, dan persepsi harga terhadap keputusan pembelian pada produk ponsel Iphone (Studi pada mahasiswa pendidikan ekonomi …. eprints.unm.ac.id. http://eprints.unm.ac.id/15436/
Akdon, & Riduwan. (2013). Rumus dan Data dalam Aplikasi Statistika. Alfabeta.
Alfiah, A., Suhendar, A., & Yusuf, M. (2023). Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Vinyl Flooring Merek Taco di CV Indosanjaya Kota Bandung. SEIKO: Journal of …. https://www.journal.stieamkop.ac.id/index.php/seiko/article/view/3926
Alma, B. (2016). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Alfabeta.
Amalia, N. (2019). Pengaruh citra merek, harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian (Studi Kasus Pada Konsumen Mie Endess di Bangkalan). Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis. https://eco-entrepreneur.trunojoyo.ac.id/jsmb/article/viewFile/6688/4210 DOI: https://doi.org/10.21107/jsmb.v6i2.6688
Anggarani, P. L. P. (2022). Analisis Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, Dan Persepsi Harga Terhadap Minat Beli Produk Oriflame. eprints.unmas.ac.id. http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/1998/
Arikunto, S. (2015). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik (Edisi Keempat). Rineka Cipta.
Chrisjunian, C., Gultom, R., & Lubis, T. W. H. (2023). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, Harga, dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Indomie Pada Konsumen Maximart Thamrin Plaza Medan. Jurnal Wira Ekonomi …. https://karya.brin.go.id/id/eprint/22742/1/2088-9607_13_1_2023-4.pdf DOI: https://doi.org/10.55601/jwem.v13i1.948
Darmawan, M. R., Cahaya, Y. F., & ... (2020). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Raket. … Dan Manajemen TRI …. https://ejurnal.stietribhakti.ac.id/index.php/TRIBISNIS/article/download/49/19
DWI, A. W. (2019). Pengaruh Citra Merek (Brand Image), Kualitas Produk, Dan Desain Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pada “Produk Batik Mukti Rahayu” Di Kabupaten …. eprints.umpo.ac.id. http://eprints.umpo.ac.id/4842/
Efendi, N., Ginting, S. O., & Halim, J. (2020). Citra Merek, Kualitas Produk, Promosi, Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen. Jurnal Ilmu Ekonomi &Sosial. https://www.academia.edu/download/87546583/352940047.pdf DOI: https://doi.org/10.35724/jies.v11i2.3135
Eltonia, N., & Hayuningtias, K. A. (2022). Pengaruh citra merek, persepsi harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) Merek Le Minerale 600ml di Kota …. Jurnal Mirai Management. https://journal.stieamkop.ac.id/index.php/mirai/article/view/1938
Ghozali, I. (2017). Aplikasi Analisis Multivariat Dengan Program IBM SPSS 24 (9th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hartanto. (2019). Brand and Personal Branding. Denokan Pustaka.
Hermawan, G. E. (2020). Analisis pengaruh citra merek, kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian kartu prabayar telkomsel simpati. Naskah Publikasi, 1-13. DOI: https://doi.org/10.51804/iej.v1i2.543
Indah, D. R., Afalia, I., & Maulida, Z. (2020). Pengaruh citra merek, kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian produk hand and body lotion vaseline (studi kasus pada mahasiswa …. Jurnal Samudra Ekonomi Dan Bisnis. https://core.ac.uk/download/pdf/288206112.pdf
Kartika, G. (2016). Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Citra Merek, Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Perdana Telkomsel SimpatI (Studi Pada Konsumen Simpati Di Prodi Manajemen UPN “Veteran” Yogyakarta).
Kotler, P., & Armstrong, G. (2017). Pemasaran (Edisi pertama). Salemba Empat.
Kurniawan, R., & Ratmono, S. N. (2018). Pengaruh Harga, Citra Merek, Kualitas Produk dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Kartu Paket Data Internet Telkomsel di Kota Metro. Jurnal Dinamika, 4(2), 80-81.
Lestari, R. W., & Wahyuati, A. (2020). Pengaruh citra merek, kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian sepatu conversepada mahasiswa stiesia surabaya. Jurnal Ilmu Dan Riset …. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/view/3092
Mawey, T. C., Tumbel, A., & Ogi, I. W. J. (2018). Pengaruh Kepercayaan dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Nasabah PT. Bank SulutGo. Jurnal EMBA, 6(3).
Nasution, A. E., Pratami, L. P., & Lesmana, M. T. (2019). Analisis Pengaruh Harga, Promosi, Kepercayaan dan Karakteristik Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada 212 Mart di Kota Medan. Proseding Nasional Kewirausahaan, 1(1), 194-199.
Nasution, S. L., Limbong, C. H., & ... (2020). Pengaruh kualitas produk, citra merek, kepercayaan, kemudahan, dan harga terhadap keputusan pembelian pada e-commerce shopee (Survei Pada Mahasiswa S1 …. … (Jurnal Ekonomi, Bisnis …. https://jurnal.ulb.ac.id/index.php/ecobisma/article/view/1528 DOI: https://doi.org/10.36987/ecobi.v7i1.1528
Pertiwi, D. D., Putra, S. S., & Digdowiseiso, K. (2023). Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga, Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Produk Mie Instan Merek Lemonilo Di Kota Jakarta. Management Studies and …. https://yrpipku.com/journal/index.php/msej/article/view/3692
Prabowo, R. E., Indriyaningrum, K., & Setyani, A. D. (2020). Pengaruh Citra Merek, Persepsi Harga, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Olah Raga Merek Adidas (Studi Di Kota Semarang). Solusi. http://journals.usm.ac.id/index.php/solusi/article/view/2846 DOI: https://doi.org/10.26623/slsi.v18i4.2846
Prasastiningtyas, T. R., & Djawoto, J. (2016). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian kartu Seluler. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen, 5(7).
Prasetyo, M. M., & Wibowo, S. (2023). Analisis Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk dan Persepsi Harga Terhadap Kepuasan Konsumen dan Minat Pembelian Ulang. Jurnal …. https://jurnalmanagement.stienganjuk.ac.id/index.php/jmd/article/view/14 DOI: https://doi.org/10.59330/jmd.v1i2.14
Pratiwi, A. P., Ridwan, H., & Ali, S. (2020). Pengaruh Citra Merek, Kualitas produk, Harga Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Sariayu. Prosiding BIEMA (Business …. https://conference.upnvj.ac.id/index.php/biema/article/view/880
Puspita, Y. D., & Rahmawan, G. (2021). Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian Produk Garnier. Jurnal Sinar Manajemen. https://jurnal.unismuhpalu.ac.id/index.php/JSM/article/view/1644
Ramdhani, D., & Widyasari, S. (2022). Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga, Dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Ulang Smartphone Oppo. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi …. http://journal.ikopin.ac.id/index.php/fairvalue/article/view/1004
Rangkuti, F. (2014). Analisis SWOT: Teknik Membedah Kasus Bisnis. PT. Gramedia Pustaka Utama.
Rares, A., & Rotinsulu, J. J. (2015). Pengaruh Harga, Promosi, Lokasi, Citra Merek, dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian di Toko Bengkel Gaoel Manado Town Square. Jurnal EMBA, 3(2).
Rukhani, I. W. (2019). Analisis Pengaruh Citra Merek Dan Bauran Pemasaran Terhadap Kepuasan Pelanggan Internet Tri. Jurnal Iqtishad dequity, 1(2). DOI: https://doi.org/10.51804/iej.v1i2.539
Sahabuddin, R., Arif, H. M., Manai, S. D., & ... (2023). Pengaruh citra merek, kualitas produk, dan harga terhadap minat beli konsumen Wizzmie Kota Makassar. … Dan Bisnis (JIMBI …. https://jurnalmahasiswa.uma.ac.id/index.php/jimbi/article/view/2775
Salsabila, A., & Maskur, A. (2022). Pengaruh kualitas produk, citra merek, persepsi harga dan kualitas layanan terhadap keputusan pembelian mie gacoan (studi pada pelanggan mie gacoan di Kota …. SEIKO: Journal of Management & …. http://www.journal.stieamkop.ac.id/index.php/seiko/article/view/1902
Saputri, I. A., & Tjahjaningsih, E. (2022). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk terhadap Kepuasan Konsumen Serta Dampaknya Terhadap Niat Beli Ulang. SEIKO: Journal of …. https://www.journal.stieamkop.ac.id/index.php/seiko/article/view/2337
Sopiah, & Sangadji. (2016). Salesmanship (Kepenjualan). PT Bumi Aksara.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Thompson, A., et al. (Eds.). (n.d.). Crafting and executing strategy: The quest for competitive advantage, concepts and readings. McGraw-Hill Education.
Vikar, K. (2021). Analisis Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Kopi Janji Jiwa Di Surakarta. digilib.uns.ac.id. https://digilib.uns.ac.id/dokumen/detail/99353/
Wicaksono, R. A., Octavia, A. N., & Aprianto, M. S. (2023). Pengaruh harga, kualitas produk, dan citra merek terhadap keputusan pembelian indomie di semarang. Solusi. https://journals.usm.ac.id/index.php/solusi/article/view/6064 DOI: https://doi.org/10.26623/slsi.v21i1.6064
Yusra, & Arawati, A. (2020). The Influence of Online Food Delivery Service Quality on Customer Satisfaction and Customer Loyalty: The Role of Personal Innovativeness. Journal of Environmental Treatment Techniques, 8(1), 6-12.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Kurniawan Sova Aprianto, Mas Oetarjo

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.