Pendekatan Hukum Perdata Internasional dalam Penyelesaian Sengketa Terkait Hak Kekayaan Intelektual di Bidang Merek (Sengketa IKEA PT Ratania Khatulistiwa Indonesia dan IKEA Swedia)

Authors

  • Devina Universitas Pakuan Bogor
  • Nisya Hamidah Khairani Universitas Pakuan Bogor
  • Ameliya Ratna Sari Universitas Pakuan Bogor
  • Maria Sesilia Toe Labina Universitas Pakuan Bogor
  • Surya Afif Rahmandika Universitas Pakuan Bogor
  • Mustika Mega Wijaya Universitas Pakuan Bogor

DOI:

https://doi.org/10.47134/ijlj.v1i3.2123

Keywords:

IKEA, Merek, Hak Atas Merek, HKI, Hukum Perdata Internasional

Abstract

Berawal dari gugatan IKEA Swedia kepada IKEA PT. Ratania Khatulistiwa Indonesia, dimana gugatan tersebut atas dasar bahwa terdapat kesamaan nama merek, selain itu penggugat beralasan bahwa tergugat dipandang tidak beritikad baik karena terdapat motif tergugat meniru dan mengambil keuntungan dari popularitas merek “IKEA”. Namun dalam perlawanan tergugat membuktikan bahwa merek IKEA Swedia sudah 3 tahun tidak digunakan, dalam hal ini sesuai dengan ketentuan Pasal 61 ayat (2) huruf a Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2001 tentang Merek. Penelitian ini bertujuan mengetahui alasan penyelesaian sengketa ini dilakukan di Indonesia dan kompetensi hakim dalam menentukan hukum yang digunakan dalam penyelesaian sengketa melalui pendekatan Hukum Perdata Internasional. Metode pendekatan penelitian yang digunakan adalah metode pendekatan normatif dan yuridis yang berdasarkan kajian pustaka. Hasil dari penelitian ini ialah bahwa dalam perdagangan harus memperhatikan perkembangan mereknya sendiri baik masih digunakan atau tidak agar tidak terjadi perebutan merek karena ada undang-undang yang mengatur bahwa jika merek tersebut tidak digunakan selama 3 tahun berturut-turut maka dapat dihapuskan secara hukum dari badan pendaftaran merek umum.

References

Adminlp2m. (n.d.). Hak ata Kekayaan Intelektual (HaKI) : Pengertian dan Jenisnya. https://lp2m.uma.ac.id/2021/11/25/hak-atas-kekayaan-intelektual-haki-pengertian-dan-jenisnya/

Berliana. (2020). Sengketa “Merek Tidur” Antara Ikea Swedia Dengan Ikea Surabaya. Jurnal Unpas. https://www.academia.edu/48521559/Artikel_Ilmiah_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual_Sengketa_Merek_Dagang_IKEA

Campi, M. (2019). Intellectual property rights, trade agreements, and international trade. Research Policy, 48(3), 531–545. https://doi.org/10.1016/j.respol.2018.09.011 DOI: https://doi.org/10.1016/j.respol.2018.09.011

et al., I. B. W. P. (2016). Buku Ajar hukum Perdata Internasional. Universitas Udayana. https://simdos.unud.ac.id/uploads/file_pendidikan_1_dir/f5c880712d01b2b23abeac92928e02f5.pdf

Febrianty, Y., & Wijaya, M. M. (2023). Perkembangan Teori Hukum Dan Keilmuwan Hukum Serta Relevasinya Dalam Mewujudkan Nilai Keadilan. Jurnal Pakuan. https://journal.unpak.ac.id/index.php/palar/article/view/8282

Gultom, M. H. (2018). Perlindungan Hukum Bagi Pemegang Hak Merek Terdaftar Terhadap Pelanggaran Merek. Jurnal Warta Edisi 56. file:///C:/Users/ASUS/Downloads/14-23-1-SM.pdf

Habib, M. (2019). Are human capital, intellectual property rights, and research and development expenditures really important for total factor productivity? An empirical analysis. International Journal of Social Economics, 46(6), 756–774. https://doi.org/10.1108/IJSE-09-2018-0472 DOI: https://doi.org/10.1108/IJSE-09-2018-0472

Husnulwati, S. (2012). Pemanfatan Merek Untuk Usaha Kecil dan Menengah. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 9(1). file:///C:/Users/ASUS/Downloads/admin,+6.+Sri+Husnulwati.pdf

Indonesia, B. B. C. N. (2016). Menyelisiki Penggugat Merk IKEA di Surabaya. https://www.bbc.com/indonesia/majalah/2016/02/160214_majalah_ikea_ratania

Jaya. (2020). Analisis Yuridis (Studi Putusan Mahkamah Agung Nomor 264k/Pdt.Sus Hki/2015) Terhadap Penghapusan Pendaftaran Merek Akibat Merek Tidak Dipergunakan Dalam Kegiatan Perdagangan. Jurnal UNDIKSHA. https://ejournal2.undiksha.ac.id/index.php/GLR/article/view/208 DOI: https://doi.org/10.23887/glr.v2i2.208

Jeong, Y. (2019). Identifying emerging Research and Business Development (R&BD) areas based on topic modeling and visualization with intellectual property right data. Technological Forecasting and Social Change, 146, 655–672. https://doi.org/10.1016/j.techfore.2018.05.010 DOI: https://doi.org/10.1016/j.techfore.2018.05.010

Khurshid, A. (2022). Technological innovations for environmental protection: role of intellectual property rights in the carbon mitigation efforts. Evidence from western and southern Europe. International Journal of Environmental Science and Technology, 19(5), 3919–3934. https://doi.org/10.1007/s13762-021-03491-z DOI: https://doi.org/10.1007/s13762-021-03491-z

Komuna. (2013). Penyelesaian Sengketa Perdata Internasional Terkait Hak Kekayaan Intelektual. Universitas Hasanuddin. https://fdokumen.com/document/penyelesaian-sengketa-perdata-internasional-terkait-berjudul-aoepenyelesaian-sengketa.html?page=1

Kotler, P. (2000). Manajemen Pemasaran (A. B. Susanto, Trans.). Prenhallindo.

Neves, P. C. (2021). The link between intellectual property rights, innovation, and growth: A meta-analysis. Economic Modelling, 97, 196–209. https://doi.org/10.1016/j.econmod.2021.01.019 DOI: https://doi.org/10.1016/j.econmod.2021.01.019

Online, H. A. G. H. (2016). Ini Alasan MA Putuskan IKEA Jadi Milik Pengusaha Surabaya. https://www.hukumonline.com/berita/a/ini-alasan-ma-putuskan-ikea-jadi-milik-pengusaha-surabaya-lt56b1f3c81c33e/

Pangestu. (2015). Perlindungan Hukum Terhadap Merek Terkenal IKEA. https://jca.esaunggul.ac.id/index.php/law/article/download/26/26

Papageorgiadis, N. (2020). The characteristics of intellectual property rights regimes: How formal and informal institutions affect outward FDI location. International Business Review, 29(1). https://doi.org/10.1016/j.ibusrev.2019.101620 DOI: https://doi.org/10.1016/j.ibusrev.2019.101620

Purwadi, A. (2016). Dasar-Dasar Hukum Perdata Internasional. Universitas Wijaya Kusuma. https://erepository.uwks.ac.id/1107/1/Buku%20Dasar%20Dasar%20Hukum%20Perdata%20Internasional_Ari%20Purwadi.pdf

Rangkuti. (n.d.). Apa Itu Hukum Perdata Internasional. https://fahum.umsu.ac.id/apa-itu-hukum-perdata-internasional/

Rismansyah. (n.d.). Hukum Benda Dalam Hukum Perdata Internasional (HPI). Jurnal Unpad. https://www.academia.edu/37581490/Hukum_Benda_Dalam_Hukum_Perdata_Internasional_HPI_Kasus_IKEA_vs_IKEMA

Roh, T. (2021). How do intellectual property rights and government support drive a firm’s green innovation? The mediating role of open innovation. Journal of Cleaner Production, 317. https://doi.org/10.1016/j.jclepro.2021.128422 DOI: https://doi.org/10.1016/j.jclepro.2021.128422

Schwartz, H. M. (2019). American hegemony: intellectual property rights, dollar centrality, and infrastructural power. Review of International Political Economy, 26(3), 490–519. https://doi.org/10.1080/09692290.2019.1597754 DOI: https://doi.org/10.1080/09692290.2019.1597754

Sekalala, S. (2021). Decolonising human rights: How intellectual property laws result in unequal access to the COVID-19 vaccine. BMJ Global Health, 6(7). https://doi.org/10.1136/bmjgh-2021-006169 DOI: https://doi.org/10.1136/bmjgh-2021-006169

Sugeng. (2021). Memahami Hukum Perdata Internasional Indonesia (Edisi Pertama). Kencana.

Undang – Undang Nomor 15 Tahun 2001 Tentang Perubahan Atas Undang–Undang No. 20 Tahun 2016 Tentang Merek dan Indikasi Geografis. (2001).

Widiatno. (2020). Hak Kekayaan Intelektual. file:///C:/Users/devin/AppData/Local/Microsoft/Windows/INetCache/IE/DZAQF78J/11_7224_MK404_052019_pdf[1].pdf

Woźniak, E. (2019). The Rapeseed Potential in Poland and Germany in the Context of Production, Legislation, and Intellectual Property Rights. Frontiers in Plant Science, 10. https://doi.org/10.3389/fpls.2019.01423 DOI: https://doi.org/10.3389/fpls.2019.01423

Yulia. (2016). Hukum Perdata Internasional. https://repository.unimal.ac.id/3798/1/Layout%20Buku%20HUKUM%20PERDATA%20INTERNASIONAL-%20Dr%20Yulia%20-%202016.pdf

Downloads

Published

2024-01-12

How to Cite

Devina, Khairani, N. H., Sari, A. R., Toe Labina, M. S., Rahmandika, S. A., & Wijaya, M. M. (2024). Pendekatan Hukum Perdata Internasional dalam Penyelesaian Sengketa Terkait Hak Kekayaan Intelektual di Bidang Merek (Sengketa IKEA PT Ratania Khatulistiwa Indonesia dan IKEA Swedia). Indonesian Journal of Law and Justice, 1(3), 11. https://doi.org/10.47134/ijlj.v1i3.2123

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

<< < 11 12 13 14 15 16 17 18 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.